CARI ARTIKEL

Rabu, 01 Agustus 2012

Furniture Untuk Ruang Tamu Yang Minimalis


Anda mempunyai bentuk ruang tamu yang minimalis? Anda sedang bingung memilih furniture dan penataannnya di ruang tamu? Tidak usah bingung, Anda cukup mengikuti tips di bawah ini yang bisa dipadu padankan dengan selera Anda.

Tips/ Cara Furniture Ruang Tamu Minimalis
Adapun tips/cara  Furniture Untuk Ruang Tamu Yang Minimalis yaitu :

1.Ruang tamu yang bergaya minimalis harus dipasangkan dengan furniture yang berdesign dan berkarakter minimal.

2.Letakkan furniture yang beraneka ragam agar tidak terlihat monoton tetapi saling menyambung antara bentuk dan warna ruangannya. Agar lebih bagus dan nyambung pasang hiasan yang simpel pada dinding.

3.Pilihlah lampu gantung yang mempunyai tingkat intensitas cahaya yang rendah untuk menambahkan gairah ketika tamu datang.

4.Pada ruang tamu minimalis yang menjadi fokus utamanya adalah sofa. Pilihlah sofa yang simpel dengan warna yang cerah untuk menambah mood tamu. Dan pertahankan bentuk minimalis dengan memilih sofa yang berdesign simpel dan terbuat dari bahan – bahan yang ringan.

5.Untuk lebih bagusnya terapkan bentuk open plan pada ruang tamu yaitu menata ruang tamu dan ruang keluarga menjadi satu ruangan. Dengan sistem open plan bisa menggunakan perabot dan furniture yang berdesign modern agar tampak lebih elegan.

Kesimpulan Furniture Ruang Tamu Yang Minimalis

Itulah beberapa tips yang bisa diberikan, kuncinya pilihlah design furniture pada ruang minimalis  yang beragam tetapi berkesan mungil atau minimal.
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Update

Furniture Meja Jati Ruang Tamu

Untuk memilih meja jati yang tepat untuk ruang tamu Anda, Anda perlu tidak perlu m eluangkan banyak waktu anda agar memperoleh meja jati ya...