Tempat
duduk merupakan tempat yang sudah tidak asing di telinga. Banyak orang
beranggapan tempat duduk dapat dikatakan
nyaman jika tempat duduk itu empuk. Salah satu tempat duduk itu yang sering
dijumpai adalah sofa. Sofa merupakan model kursi yang sangat unik dengan
memiliki segudang model yang tersedia. Sebelum anda menentukan sofa mana yang
ingin anda beli alangkah baiknya anda menyimak beberapa ulasan jenis dan model
sofa berikut ini .
1. Sofa Sudut
Dengan
nama sofa sudut jelas sofa ini sangatlah cocok bila penempatannya berada di
ujung ruangan. Sofa ini sangatlah menyatu dengan yang lain karena bentuknya
yang cenderung berbentuk setengah huruf “U”, sehingga anda bisa nyaman
erkomunikasi dengan anggota rumah maupun tamu jika duduk pada ruangan tersebut.
2. Sofa Tamu.
Salah
satu sofa jenis ini adalah yang paling unik karena terpisahnya bagian-bagian
kursi. Juga terdapatnya salah satu kursi yang tanpa menggunakan sandaran
sedangkan untuk yang lain terdapat sandaran sehingga model ini sangat cocok
apabila di tempatkan untuk ruang tamu.
3. Sofa Tempat Tidur.
Model
jenis ini menggabungkan nenerapa fungsi diantaranya selain untuk tempat tidur
juga bisasebagai tempat tidur. Keuikan yang lain dari sofa model ini adalah dapat
diturunkannya sandaran sehingga sangatlah cocok untuk ruangan sempit seperti
halnya tempat-tempat kost.
4. Sofa Santai
Dari
namanya yang dipakai jelas sofa ini cocok untuk bersantai dan bermalas-malasan.
Karena sandaran pada sofa ini memang sengaja di rancang untuk dinaik turunkan
sesuai dengan keinginan pemilik sofa ini.