CARI ARTIKEL

Selasa, 31 Juli 2012

Tips Memilih Dan Mengatur Rak Sepatu



Sebagai salah satu furniture yang bentuknya paling sederhana, rak sepatu memiliki fungsi untuk tempat meleakkan alas kaki yang anda miliki sekaligus tempat menyimpannya. Apalagi bila anda memang senang mengkoleksi sepatu untuk  kebutuhan tren, harus anda perhatikan supaya furniture yang satu ini memang tahan lama dalam penggunaannya. Berikut tips untuk memilih rak sepatu.

1. Pastikan Jumlah Koleksi Dan Pertambahannya
Memastikan jumlah koleksi dan jumlah pertambahan setiap tahunnya sangatlah benting untuk menentukan seberapa lebar anda membutuhkan ruang untuk menaruh sepatu-sepatu anda. jangan terlalu kecil karena nantinya bila anda senang mengileksi banyak sepatu, akan kerepotan menata bila ada kelebihan sepatu. Setelah menentukan ukuran rak, anda boleh menyingkirkan sepatu anda yang sekiranya jang digunakan.  

2. Menentukan Tempat Yang Cocok
Pastikan penempatan rak sepatu cocok untuk meletakkan sepatu sepatu koleksi anda, apakah ingin di dalam ruangan atau diluar ruangan. Nantinya ini juga akan menentukan pula terhadap jenis rak sepatu apakah ingin model terbuka atau model tertutup. Hindari menempatkan rak sepatu di dapur, karena cipratan dari minyak penggorengan secara tidak langsung akan merusak kualitas sepatu anda.


3. Rak Sepatu Dibuat Miring
Agar mempermudah anda mengambil dan meletakkan kembali sepatu-sepatu anda sewajarnya dibuat miring. Serta apabila anda ingin melihat-lihat koleksi anda posisi miring sangatlah cocok.

4. Beri Ventilasi
Jangan anda lupakan untuk member ventilasi pada rak sepatu anda, khususnya untuk rak sepatu tertutup. Karena halite akan berpengaruh pada bau yang dtimbulkan dari sepatu-sepatu anda. juga untuk mengatur suhu dalam rak sepatu anda.

Tips / Cara Penyimpanan
  Sepatu
Selalin memilih rak sepatu, cermatilah anda saat menyimpan sepatu anda
  1. Simpanlah sepatu pada kondisi bersih, kering dan bebas kotoran
  2. Alangkah baiknya anda memilih rak sepatu model erbuka karena akan mudah untuk  mengambil dan meletakkan kembali.
  3. Untuk sepatu kulit agar bentuknya tetap berikanlah sumpalan kertas atau koran bekas.
  4. Aturlah penimpanan sepatu sesuia dengan frekuensi penggunaan sepatu, juga warna sepatu yang sering anda gunakan.

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Update

Furniture Meja Jati Ruang Tamu

Untuk memilih meja jati yang tepat untuk ruang tamu Anda, Anda perlu tidak perlu m eluangkan banyak waktu anda agar memperoleh meja jati ya...